Selasa, 02 Desember 2014

Perbedaan Kerajaan – Kerjaan Hindu – Budha Di Indonesia

              

A.      Perbedaan Kerajaan Kutai Dan Tarumanegara

              Kerajaan Kutai merupakan kerajaan Hindu tertua di Indonesia, yang telah berkembang sejak abad IV Masehi. Kerajaan ini terletak di Kalimantan Timur dan keberadaannya dapat diketahui dengan adanya tujuh buah prasasti Yupa yang ditemukan di Murakaman, tepi sungai Mahakam.
Sumber utamanya adalah tujuh yupa yang bertulis huruf pauawa dan bahasa sanskerta dan raja yang memerintah saat itu adalah Raja Mulawarman anak dari Asmawarman cucu Kudungga.

        Sedangkan Kerajaan Tarumanegara merupakan kerajaan tertua di Pulau Jawa bagian Jawa Barat, pada abad IV – VII Masehi. Keberadaan kerajaan idi dilacak dari tujuh prasati yang ditemukan, yaitu lima prasasti di Bogor dan dua prasasti di Lebak Banten. Kerajaan Tarumanegara merupakan kerajaan beraliran Waesnawa, Kerajaan terbesar ke dua Hindu di nusantara . Sumber sejarahnya terbagi menjadi 2 yaitu :

1.       Berita dari Cina, zaman dinasti tang. Berita dari cina menyebutkan bahwa kerajaan To-Lo-Mo ( Tarumanegara ) mengirim utusan ke Cina ( 528, 538, 665, dan 666 M ).

2.       Prasasti diJawabarat , prasasti yang menceritakan tentang kerajaan  Tarumanegara seperti

Prasasti Ciarutean ( BogoPrasasti JambuPrasasti Pasir Awi, Prasasti Tugu , Prasasti Lebak

        Dari prasasti tersebut dapat di perkirakan bahwa Tarumanegara berkuasa di Ja – bar sekitar abad ke -7 dengan Raja Purnawarman.

2 )       Perbedaan Sosial – ekonomi

            Kerajaan Kutai berada pada jalur perdagangan antara Cina dan India. Kerajaan Kutai menjadi tempat yang menarik untuk disinggahi para pedagang. Hal tersebut memperlihatkan bahwa kegiatan perdagangan telah menjadi bagian dari kehidupan masyarakat Kutai, disamping pertanian.

                 Sedangkan Tarumanegara , kehiduapn perekonimian masyarakatnya adalah pertanian dan peternakan , hal ini dapatr di ketahui dari isi prasati Tugu.

3 )           Perbedaan Kebudayaan

                Masyarakat kutai era kaitanya dengan kepercayaan / agama yang dianut.
Sedangkan masyarakat Tarumanegara dapat dilihat dari tehnik penulisan huruf “ Pauawa dan Prasasti “
Yang ditemukan, sebagai bukti bahwa kehidupan kebudayaan yang sudah tinggi.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Copyright © 2012. Mr agus - All Rights Reserved Template IdTester by Blog Bamz